You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ratusan Kendaraan Jalani Uji Emisi di Jalan Boulevard Barat Raya
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Uji Emisi Digelar di Jl Boulevard Barat Raya

Suku Dinas Leingkungan Hidup (Sudin LH) Jakarta Utara menggelar uji emisi kendaraan, baik pribadi maupun angkutan umum di Jl Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Kendaraan yang lulus uji emisi akan kami tempel stiker

Kepala Sudin Lingkungan Hidup Jakarta Utara, Slamet Riyadi mengatakan, uji emisi ini mengacu pada Perda Nomor 2 Tahun 2005 tentang Pengendalian Pencemaran Udara.

"Uji emisi dimulai pukul 08.00 hingga 15.00. Kami berharap, setidaknya 700 kendaraan dapat diuji emisinya," ujar Slamet, Selasa (2/5).

200 Kendaraan di Dinas Lingkungan Hidup Jalani Uji Emisi

Dijelaskannya, uji emisi di Jakarta Utara akan dilakukan selama tiga hari di tiga ruas jalan berbeda yakni, Jl Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading; Jl Danau Sunter Selatan, Tanjung Priok; dan Jl Benyamin Sueb, Pademangan.

"Kendaraan yang lulus uji emisi akan kami tempel stiker. Sementara, yang tidak lulus uji kami rekomendasikan untuk diperbaiki," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4288 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1838 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1713 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1637 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik